AYAM MASAK SERAI

Jun 20, 2019 | / Resep / Resep Makanan |
Rate:
Dilihat 4421x
1/4 sendok teh merica
1/2 sendok teh gula pasir
400 ml air
1 sendok teh air jeruk limau

Bumbu Iris:
4 butir bawang merah
2 siung bawang putih
3 batang serai

Cara membuat:

Lumurin ayam dengan garam, merica, dan air jeruk nipis. Diamkan 15 menit. Goreng hingga berkulit.
Panaskan minyak. Tumis bumbu iris hingga harum.
Masukkan ayam. Aduk sampai berubah warna. Bubuhi garam, gula, merica dan kecap manis. Aduk rata.
Tuang air. Masak di atas api sedang hingga matang. Masukkan air jeruk limau. Biarkan sebentar lalu angkat.

Untuk 10 porsi

Aroma serai yang sangat khas mampu memberikan kenikmatan tersendiri dalam setiap hidangan. Kali ini ayam yang dimasak dengan bumbu serai wajib untuk dicoba.



Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
1 ekor ayam, dipotong 20 bagian
1 1/2 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica
1 sendok teh air jeruk nipis
minyak untuk menggoreng
1 sendok makan kecap manis
1/2 sendok teh garam
Resep Pilihan Lainnya: