Nasi Ayam Paprika

Jun 24, 2014 | / Resep / Resep Makanan |
Rate:
Dilihat 758x
Bahan

300 gram Daging ayam fillet, potong dadu
50 gram Paprika hijau
50 gram Paprika merah
100 ml Kaldu ayam


Bumbu

5 sdm Minyak goreng
4 siung Bawang putih, memarkan, cincang halus
1 cm Jahe, memarkan
1 sdt Saus tiram
1 sdm Kecap jepang
1/4 sdt Lada hitam, giling kasar
2 sdt Gula pasir
1 sdt Minyak wijen


Cara Membuat

1. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan jahe hingga harum.
2. Masukkan ayam, tuangkan air kaldu.
3. Setelah mendidih, masukkan bumbu lainnya.
4. Masak hingga ayam matang dan air tinggal sedikit.
5. Tambahkan paprika hijau dan merah, aduk sebentar. Angkat, siram di atas nasi.
Resep Pilihan Lainnya: